Halaman

Minggu, 27 April 2014

Kenapa ada Beda kalau Sama itu Indah?

Kenapa ada beda kalau sama itu indah?
siapa yang bisa jawab dapet coklat bonus foto berdua sama aku haha :D



ini topiknya tentang perbedaan yang luar biasa hebatnya diantara sebuah hubungan. kadang orang bilang beda itu indah bisa saling melengkapi satu sama lain. tapi kalau bedanya yang kayak gini. Keyakinan. Gimana? hayo gimana?
banyak rumah tangga yang ngejalanin begituan ya lancar-lancar aja tapi banyak juga yang kandas terkena ombak perbedaan hihi. hhmm mungkin tergantung individunya tapi pasti cobaannya banyak. buat yang gak suka cobaan jadi jangan coba-coba deh terjebak dalam hubungan yang kayak gini.



Dalam Islam juga sudah dijelaskan tentang masalah ini. Al-Baqarah ayat 221:
"Dan janganlah kamu nikahi wanita-wanita musyrik, sebelum mereka beriman. Sesungguhnya wanita budak yang mukmin lebih baik dari wanita musyrik, walaupun dia menarik hatimu. Dan janganlah kamu menikahkan orang-orang musyrik (dengan wanita-wanita mukmin) sebelum mereka beriman. Sesungguhnya budak yang mukmin lebih baik dari orang musyrik walaupun dia menarik hatimu. Mereka mengajak ke neraka, sedang Allah mengajak ke surga dan ampunan dengan izin-Nya. Dan Allah menerangkan ayat-ayat-Nya (perintah-perintah-Nya) kepada manusia supaya mereka mengambil pelajaran"



Jadi intinya ini apa?
aku juga gak tau hehehe
tapi yang pasti yang seiman itu lebih baik :))
tapi kalau udah cinta yang berkuasa....
yah jangan sampai cinta menguasai dirimu :))

Jangan ada yang mengalahkan cintamu kepada Tuhan mu :)